ILMU YANG BERMANFAAT
ILMU YANG BERMANFAAT
Al-Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas Menulis:
Pemilik Ilmu yang bermanfaat, apabila ilmunya BERTAMBAH maka bertambah pula sikap TAWADHU`, rasa takut, kehinaan, dan ketundukannya di hadapan Allah Ta`ala.
Ilmu yang bermanfaat mengajak pemiliknya LARI DARI DUNIA. Yang paling besar adalah kedudukan, KETENARAN, dan PUJIAN. Menjauhi hal itu dan bersuungguh-sungguh dalam menjauhinya, maka itu adalah tanda ilmu yang bermanfaat.
(Disalin Dari Buku MENUNTUT ILMU JALAN MENUJU SURGA, Hal. 27 Karya Al-Ustadz Yazid bin Abdul Qadir Jawas).
|Abu Uwais Musaddad
|Kotaraya, Sulawesi Tengah. Jum`at 07 Dzulhijjah 1437 H/09 September 2016 M
(Artikel Ini Pernah Dimuat Dalam Akun Facebook Abu Uwais Musaddad Pada Status No. 1083).