MENDULANG PAHALA, DALAM MENAFKAHI KELUARGA
Ditulis Oleh: Ustadz Abu Uwais Musaddad Menafkahi keluarga adalah bagian dari amal shalih, selain memang menjadi kewajiban atas pemimpin keluarga tersebut, berikut penjelasan singkatnya, semoga bermanfaat: 1. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: دِيْنَارٌ أَنْفَقْتَهُ فِيْ...